Sebenarnya
ada banyak cara untuk sehat dan berdiet. Salah satunya adalah modifikasi
akivitas dan kebiasaan sehari-hari kita. Tak perlu mengeluarkan banyak uang,
cukup melakukan langkah-langkah kecil berikut. Langkah-langkah kecil ini pun
mudah dan pasti bisa dijalani!
Aktivitas
makan dan minum:
2. Makan sebelum lapar,
3. Berhenti makan ketika perut penuh,
4. Jangan makan lewat malam,
5. Makan dengan piring yang lebih kecil dari biasanya,
6. Jangan mengambil porsi kedua,
7. Sebelum ingin makan lagi, tunggu 10 menit, mungkin kamu tidak akan ingin lagi,
8. Tambah serat dalam makanan,
9. Jadikan buah dan sayur sebagai snack,
10. Pilih salad sebagai makanan penutup,
11. Fokus pada buah, bawa dalam tas, gunakan sebagai camilan,
12. Makan seiris kecil apukat,
13. Coba untuk makan minimal 2 sayur dalam makan malam,
14. Lebihi makan wortel atau brokoli dari pada kue-kue,
15. Taruh snack di piring, agar tahu seberapa banyak kamu makan,
16. Makan setengah dessert atau makan makanan manis dalam ukuran kecil,
17. Cari makanan yang tidak ada gula atau low-sugar,
18. Cari yang rendah garam,
19. Jangan makan kulit, misalnya kulit ayam,
20. Ketika makan di luar, pilih small atau medium porsi,
21. Makan sebelum berbelanja,
22. Ketika makan, duduklah, kunyah dengan pelan, rasakan rasa dan teksturnya,
23. Minum air sebelum makan,
24. Minum susu free-fat dan diet soda,
25. Minum banyak air,
26. Kurangi minuman dingin.
Aktivitas
Memasak:
1. Bakar,
kukus atau panggang makanan dari pada digoreng,2. Kurangi garam,
3. Tambahkan sayur seperti brokoli, bayam, tomat, ke dalam telur omelet,
4. Gunakan minyak sayur.
Lakukan:
1. Jalan
di sekitar rumah dan ke tempat kerja,2. Menari, jalan, berenang, dan naik sepeda,
3. Melakukan aktivitas rumah,
4. Pilih tangga dari pada lift,
5. Bawa belanjaan dari pada mendorong menggunakan keranjang,
6. Kurangi makan diluar, bawa makan sehat,
7. Ganti gula dengan air dan tambah lemon,
8. Lakukan sit-up di depan tv,
9. Latihan fisik dengan video ketika cuaca buruk,
10. Ambil perjalanan kecil untuk membuat badanmu bergerak,
11. Stretch sebelum tidur,
12. Tetap aktif di musim hujan.
Hal
utama di sini adalah tetap membuat hari Anda melakukan kegiatan fisik, aktif,
dengan makanan sehat. Aktivitas-aktivitas tidak terpaku pada langkah-langkah di
atas, pilihlah aktivitas yang Anda sukai dan bersifat fisik.
No comments:
Post a Comment